-
PENCATATAN PERKAWINAN DAN PELAYANAN KELILING TIM DISDUKCAPIL RABU 09 OKTOBER 2024 DI KELENTENG TRI DHARMA SENTEBANG SAMBAS
-
Senin, 26 Agustus 2024, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Sambas mengadakan rapat lanjutan tentang Inovasi Pelayanan terkait Aplikasi Antrian Pelayanan kepada seluruh pegawai Disdukcapil Sambas.
Rapat dibuka oleh pak Muslim, ST selaku plt. Sekretaris Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Sambas dan ibu Agusmini Erawati, SE selaku Kepala Bidang Pemanfaatan Data dan Inovasi Pelayanan menjelaskan bahwa Inovasi Aplikasi Antrian Pelayanan terbagi menjadi 2 (dua), yakni yang bersifat Online dan Offline. Rapat juga dihadiri oleh Kepala Bidang Pelayanan Pencatatan Sipil, Ari Adrian, S.Kom,. M.A.P dan juga Kepala Bidang Pelayanan Pendaftaran Penduduk, Yusirani, S.Kom,. MM
-
TIM DISDUKCAPIL Kabupaten Sambas melakukan Kegiatan pelayanan mobile (jemput bola) di Desa Temajuk Kecamatan Paloh tanggal 28-06-2024
-
TIM DISDUKCAPIL Kabupaten Sambas melakukan Kegiatan pelayanan mobile (jemput bola) di Desa Sepadu Kecamatan Teluk Keramat 07-05-2024
-
TIM DISDUKCAPIL Kabupaten Sambas melakukan kegiatan pelayanan mobile (jemput bola) di Desa Sentebang Sebunga Kecamatan Sajingan Besar 02 Mei 2024
-
UPACARA PERINGATAN HARI PENDIDIKAN NASIONAL TAHUN 2024
-
melapas masa tugas Sekdis Disdukcapil Henny Susanti W, SE, Memasuki masa pensiun per 1 Mei 2024, setelah 11 tahun menjabat sebagai Sekdis dukcapil, penghormatan dan penghargaan kami sampaikan setulus-tulusnya serta terimakasih atas pengabdian dan bimbingannya selama ini kepada insan dukcapil Sambas, acara juga dirangkai dengan perpisahan pindah tugas Diva Lianita, SE, serta U. Robi Yushanda, S.Akun yang promosi di Kantor Camat Tebas,
#Disdukcapilsambasprima
-
TIM DISDUKCAPIL Kabupaten Sambas melakukan kegiatan pelayanan mobile (jemput bola) di Desa Sentebang Kecamatan Jawai, 25 April 2024